Siluet Laut
Angkasa itu juga mendengar nazamnya
sapa yang tak terbongkar
ragam bungkam yang kesasar
halkum dihijab jilbab dibius bisu
berbalam dibawa awan sore
bagai berarak meliputi damai bulan yang lena
dibuai aksara gelap di anjung suara
kian bersauh jauh dipacu hening
ke dasar halkum lautmenelan degup
sapa yang tak terbongkar
ragam bungkam yang kesasar
halkum dihijab jilbab dibius bisu
berbalam dibawa awan sore
bagai berarak meliputi damai bulan yang lena
dibuai aksara gelap di anjung suara
kian bersauh jauh dipacu hening
ke dasar halkum lautmenelan degup
Comments